EMITENTV.COM – Dewan Perwakitan Rakyat (DPR) RI mengesahkan Jenderal Agus Subiyanto sebagai Panglima TNI menggantikan Laksamana Yudo Margono dalam Rapat Paripurna ke-9 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023-2024.
“Apakah laporan Komisi I DPR RI atas hasil uji kelayakan fit and proper test calon Panglima TNI tentang pemberhentian Laksamana TNI Yudo Margono dan menetapkan Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI itu dapat disetujui?”
Ketua DPR RI, Puan Maharani di Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta Selatan, Selasa (21/11/2023) menanyakan hal tersebut dala Rapat Paripurna ke-9 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023-2024.
Lihat Video Lainnya:
Lihat Video Lainnya:
Selama Lebih Kurang 12 Jam, Kejagung Periksa Mantan Dirutt PT Pertamina Patra Niaga Alfian Nasution
Tanggapi Pelemahan IHSG, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati Beri Arahan BUMN dan Danantara
Pergerakan IHSG dan Rupiah DIbayangi Kebijakan Tarif Perdagangan yang Dilakukan Amerika Serikat
“Setuju,” jawab para peserta disusul ketuk palu Puan Maharani.
Diberitakan sebelumnya, Komisi I DPR RI menyepakati Jenderal Agus Subiyanto sebagai Panglima TNI baru menggantikan Laksamana Yudo Margono.***
Sumber Berita : Youtube/@TNIAngkatanDarat