PT Rig Tenders Indonesia Tbk Terus Catatkan Pertumbuhan Kinerja Positif hingga 30 Juni 2023

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 27 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

EMITENTV.COM PT Rig Tenders Indonesia Tbk (RIGS) terus mencatatkan pertumbuhan kinerja positif hingga 30 Juni 2023.

RIGS berhasil mengantongi laba Rp62,51 miliar, atau naik 74,58% dari periode yang sama tahun sebelumnya yang sebesar Rp35,80 miliar.

Berdasarkan laporan keuangan, pendapatan perseroan juga tumbuh sebesar 10,44% menjadi Rp341,70 miliar, dari sebelumnya Rp309,37 miliar.

Direktur RIGS Iriawan Hartana, menyampaikan hal tersebut saat pemaparan publik di Jakarta, 23 November 2023.”

“Perseroan akan terus berupaya untuk memperkuat posisinya di industri pelayaran nasional,” kata Iriawan.

Dia menambahkan bahwa perseroan akan terus mengembangkan jasa-jasa yang sesuai dengan kebutuhan pasar dengan tetap mengedepankan ciri khas yang dimiliki Perseroan.

“Perseroan juga akan terus menjajaki kemungkinan melakukan aliansi strategis yang menguntungkan dengan mitra kerja,” imbuh Iriawan Hartana.***

Berita Terkait

Pasar Modal Berada di Persimpangan, CSA Index Februari 2025 Turun Drastis Akibat Faktor Global & Domestik
Laba Bersih Konsolidasi PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Mencapai Rp55,8 Trilliun, Naik 1,31 Persen
PT Indonesia Infrastructure Finance Raih AAA(idn) Versi Fitch Ratings, Biayai Infrastruktur hingga Rp42,5 Triliun
PT Bank Raya Indonesia Tbk Realisasikan Buyback Saham 22.817.600 Lembar hingga 31 Desember 2024
Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu Ungkap Alasan BTN Akuisisi Bank Victoria
CSA Index Januari 2025 Tunjukkan Optimisme Pasar, Proyeksi IHSG Tembus 7.532
BRI Beri Kado HUT Ke-129 Untuk Pemegang Saham, Bagikan Dividen Interim Sebesar Rp20,46 Triliun
CSA Index Desember 2024 Mengindikasikan Kinerja Positif IHSG, Mendorong Harapan Pertumbuhan Ekonomi

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:53 WIB

Laba Bersih Konsolidasi PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Mencapai Rp55,8 Trilliun, Naik 1,31 Persen

Selasa, 4 Februari 2025 - 07:12 WIB

PT Indonesia Infrastructure Finance Raih AAA(idn) Versi Fitch Ratings, Biayai Infrastruktur hingga Rp42,5 Triliun

Selasa, 21 Januari 2025 - 11:32 WIB

PT Bank Raya Indonesia Tbk Realisasikan Buyback Saham 22.817.600 Lembar hingga 31 Desember 2024

Senin, 20 Januari 2025 - 15:31 WIB

Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu Ungkap Alasan BTN Akuisisi Bank Victoria

Selasa, 7 Januari 2025 - 11:36 WIB

CSA Index Januari 2025 Tunjukkan Optimisme Pasar, Proyeksi IHSG Tembus 7.532

Berita Terbaru